Rabu, November 29Suara Rakyat News
Shadow

Tag: Dunia

Al Haris Terima Sertifikat Taman Wisata Dunia 

Al Haris Terima Sertifikat Taman Wisata Dunia 

WAHANA
MERANGIN-Suararakyatnews, Bupati Merangin H Al Haris pada Selasa (9/10/2018), menerima Sertifikat Taman Wisata Dunia, yang diberikan Founder dan CEO World Tourism Park Foudation Daniel Kumendong. Sertifikat tersebut diberikan  pada acara sosialisasi dan deklarasi wisata dunia yang dihadiri tokoh-tokoh wisata dunia, berlangsung meriah di Lapangan Puputan Margarana Renon Denpasar Bali. "Dengan diterimanya Sertifikat Taman Wisata Dunia ini, merupakan jalan terang perjuangan kita menuju Geopark Merangin diakui dunia," ujar Bupati usai menerima sertifikat tersebut. Untuk lebih memahami apa yang akan dilakukan pada Geopark Merangin, Bupati sebelumnya pada Senin (8/10/201) telah mengunjungi Geopark Batur Bali, yang telah dulu diakui Dunia. Geopark Batur Bali yang merupakan geopark duni...
Fachrori Harap Sinergi Sekolah, Dunia Usaha Terus Ditingkatkan

Fachrori Harap Sinergi Sekolah, Dunia Usaha Terus Ditingkatkan

PEMERINTAHAN, slider
JAMBI-Suararakyatnews.com, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi melalui Dinas Pendidikan bekerjasama dengan berbagai perusahaan menyelenggarakan Pameran Bursa Kerja dan Expo Teknologi dan Inovasi SMK/SMA Jambi 2018, dengan tema "Pemanfaatan Bahan Tidak Berguna Menjadi Nilai Guna," bertempat di Hall WTC Batanghari Jambi, Jum'at (20/07/2018) sore, yang dibuka oleh Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Jambi, Dr.Drs.H.Fachrori Umar,M.Hum. Pameran tersebut merupakan upaya fasilitasi yang dilakukan oleh Pemprov Jambi untuk mempertemuikan para pencari kerja dengan lowongan kerja (loker). Ada 1.260 loker yang tersedia di berbagai perusahaan dan bidang usaha dalam pameran tersebut. Selain itu, event tersebut merupakan ajang pameran berbagai inovasi dan kreasi yang dilakukan oleh para siswa-siswi SMK da...
Suasana Nobar Piala Dunia 2018 di Mapolres Merangin Penuh Keakraban dan Meriah

Suasana Nobar Piala Dunia 2018 di Mapolres Merangin Penuh Keakraban dan Meriah

WAHANA
MERANGIN-Suararakyatnews.com, Pada babak  Final Piala Dunia 2018 antar Timnas Francis melawan Kroasia, Humas Polres Merangin menggelar acara nonton bareng (Nobar) yang dilaksanakan dilapangan Mapolres Merangin pada Minggu (15/7/2018) malam. Kapolres Merangin AKBP I Kade Utama Wijaya,SIK,MH mengatakan, kegiatan nobar ini dilaksanakan dalam rangka menjalin Sinergitas antar  TNI-POLRI, awak media dan masyarakat Kabupaten Merangin "Acara nonton bareng piala dunia ini kami laksanakan sebagai upaya menciptakan kedekatan dan keharmonisan antara Polri-TNI dan masyarakat," ungkap Kapolres Turut hadir acara nobar, Kapolres Merangin, Waka Polres Merangin, PJU Polres Merangin, para perwira Polres dan Kodim 0420 Sarko, anggota Polres dan sejumlah awak media serta masyarakat Kabupaten Mer...
Jambi Raih Sertifikat ISCC Pertama di Dunia Bagi Petani Swadaya

Jambi Raih Sertifikat ISCC Pertama di Dunia Bagi Petani Swadaya

EKONOMI
JAMBI-Suararakyatnews.com, Petani swadaya dari Provinsi Jambi, yakni petani yang terhimpun dalam (koperasi) KUD Makarti dianugerahi sertifikat International Sustainability and Carbon Certification (ISCC)/ Sertifikasi Keberlanjutan dan Karbon Internasional. Sertifikasi ini diberikan untuk meningkatkan kemampuan petani bersaing di tingkat dunia dimana diharapkan dengan adanya seritifikasi ini kemampuan petani dapat ditingkatkan dan memenuhi standar mutu. Sertifikasi ini penting bagi petani independent sebagai sebuah prasyarat bagi penerimaan pasar internasional, karena banyak perusahaan di Eropa berkomitmen mendapatkan hasil pertanian dan perkebunan yang tidak berasal dari perusakan hutan. Hal ini sangat membanggakan bagi Provinsi Jambi karena sertifikat tersebut merupakan yang pertama d...
Tiga Pemuda Terlibat Perkelahian, Satu Orang Meninggal Dunia

Tiga Pemuda Terlibat Perkelahian, Satu Orang Meninggal Dunia

HUKUM & KRIMINALITAS
SAROLANGUN-Suararakyatnews.com, Peristiwa berdarah kembali terjadi di Dusun Padang Sungkai Desa Bukit Kecamatan Pelawan Kabupaten Sarolangun, tindak pidana penganiyaan tersebut mengakibatkan meninggal dunia sebagaimana yang dimaksud dalam pasal 351 ayat 3 KUHP. Kejadian ini terjadi pada hari Kamis (8/2) sekitar pukul 22.30 WIB, kejadian ini sangat histeris, pasalnya melibatkan tiga orang pemuda sesama satu Desa. Akibatnya, dua orang pemuda megalami luka berat, dan satu orang pemuda tewas. Informasi dirangkum, satu pria yang diduga pelaku bernama, MA (41) warga Desa Pelawan Kecamatan Pelawan, Kondisi terkini mengalami luka berat, dan sedang menjalani perawatan intensif di RSUD Sarolangun. Sedangkan dua orang korban yakni Husni Bin Ali Sani (32) warga Desa Pelawan Kecamatan Pel...
Buka Turnamen Basket, Zola Harapkan Peran Serta Semua Pihak untuk Memajukan Dunia Olah Raga

Buka Turnamen Basket, Zola Harapkan Peran Serta Semua Pihak untuk Memajukan Dunia Olah Raga

PENDIDIKAN
JAMBI-Suararakyatnews.com, Gubernur Jambi H. Zumi Zola Zulkifli STP,Ma mengharapkan peran serta semua pihak dalam rangka memajukan duni olah raga, hal itu dikatakan Zola saat membuka "Turnament bola basket Gubernur Cup" bertempat di Gedung Olah Raga (GOR) Kota Baru Kota Jambi, Selasa (9/1). Diharapkan Zola, Turnament ini dapat menimbulkan dampak positif terhadap kemajuan dalam hal pembinaan kegiatan olah raga basket di Provinsi Jambi, kepada peserta yang ikut bertanding, Zola mengucapkan selamat bertanding dan menghimbau untuk tetap menjunjung tinggi sportivitas. "Turnamen Basket Ball Gubernur Cup diharapkan menjadi motivator bagi berbagai pihak untuk ikut berperan serta dalam memajukan olahraga," Kata Zola. Tak hanya bagi tim yang nantinya memenangkan pertandingan, Gubernur ...
Meski Harga Emas Dunia Naik, Harga Emas Antam Tetap Turun

Meski Harga Emas Dunia Naik, Harga Emas Antam Tetap Turun

EKONOMI
JAKARTA-Suararakyatnews.com, Harga jual emas PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada perdagangan hari ini melemah meski tidak terlalu dalam setelah kemarin tercatat stagnan, namun beli kembali (buyback) emas Antam masih belum bergerak. Kondisi ini di tengah menguatnya harga emas dunia. Dilansir dari situs Logammulia.com, Selasa (12/12/2017), harga emas Antam hari ini tetap di level Rp622.000/gram atau melemah dari sebelumnya Rp623.000/gram dengan buyback masih tetap di level Rp544.000/gram. Untuk harga emas Antam ukuran 2 gram dibanderol Rp1.204.000 dengan harga per gram Rp602.000. Harga emas 3 gram dipatok Rp1.788.000 dengan harga per gram Rp596.000. Sedangkan harga emas 4 gram senilai Rp2.373.000 dengan harga per gram Rp593.250. Emas ukuran 5 gram sebesar Rp.2.966.000.000 dengan harga per...
/* */