space
space
TOKOH

Cinta Agama, Kepala Desa Bangun Sarana Pengajian Dengan Dana Pribadi

54
×

Cinta Agama, Kepala Desa Bangun Sarana Pengajian Dengan Dana Pribadi

Sebarkan artikel ini
Page Visited: 575
0 0
Read Time:1 Minute, 18 Second

​SAROLANGUN-Suararakyatnews,

Dengan niat yang tulus, Kepala Desa Simpang Bukit Kecamatan Pelawan Kabupaten Sarolangun membangun tempat Pengajian Masyarakat dengan Dana Pribadi untuk warga Desa Simpang Bukit.

Masyarakat sangat senang dengan adanya tempat pengajian yang di bangun oleh Kepala Desa Simpang Bukit, yang berlokasi di depan rumah Kepala Desa Simpang Bukit, H Kasir. 

Kepala Desa Simpang Bukit H Kasir Saat di konfirmasi Suararakyatnews, Sabtu,(28/10/2017) menjelaskan, dengan adanya tempat pengajian ini, kita tingkatkan Masyarakat mulai anak-anak hingga orang tua cinta dengan Agama Islam, Tidak cuma pengajian anak-anak, menurut Kepala Desa Simpang Bukit H Kasir ibu-ibu juga ikut pengajian.

H Kasir sendiri mengaku bahwa semua yang ia lakukan dengan ikhlas karena cinta Agama dan cinta AlQur’an. Jasanya tidak sia-sia apalagi warga di Simpang Bukit ada kemauan belajar agama yang terus meningkat, tujuan saya hanya untuk beramal, tidak ada yang lain, tambah Kepala Desa H Kasir
Lanjutnya, membuktikan bahwa hanya dengan niat yang besar maka siapapun bisa memberikan manfaat pada Masyarakat. Tidak harus menunggu memiliki pangkat atau jabatan tinggi. 

Pada zaman sekarang, lebih lanjut H Kasir, telah menjadi kebanggaan dan harapan Masyarakat beragama Islam tentang bagaimana anaknya jadi hafiz Alquran khattam Al Qur’an, Oleh karena itu, Saya harapkan anak anak kita bisa tahfiz Alquran . 

Dengan adanya pengajian ini kita jalin silaturrahmi kita dan terus meningkatkan keagamaan dengan ikhlas dan tulus. Mudah-mudahan kita dapat ridho dan berkah dari Allah SWT,” katanya.

Semoga Allah membalas jasa dan budi beliau. Dan bisa menjadi panutan bagi masyarakat lain atau profesi lain untuk mengikuti jejaknya. (Rahman)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Advertisements
Advertisements

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

/* */