WAHANA

Kabupaten Merangin Berangkatkan Jamaah Haji Kloter Pertama

114
×

Kabupaten Merangin Berangkatkan Jamaah Haji Kloter Pertama

Sebarkan artikel ini
Page Visited: 614
0 0
Read Time:1 Minute, 17 Second

​MERANGIN-Suararakyatnews. 

Sebanyak 99 orang calon Jamaah Haji Kabupaten Merangin kloter pertama hari ini Sabtu (19/8) di lepas keberangkatannya ke kota Jambi dengan 3 (tiga) Bus oleh asisten satu Setda Merangin Bapak Syafri dan didampingi Kepala Kementerian Agama Kabupaten Merangin Bapak H.Marwan Hasan yang mewakili Bupati Merangin di Masjid Baitul Makmur sungai Misang Bangko.


Sebelumnya Bupati Merangin H.Al Haris melepas calon jamaah Haji secara simbolis keberangkatannya di Rumah Dinas pada jumat malam (18/8).

Pada tahun 2017 ini calon jamaah haji dari Kabupaten Merangin sebanyak 426 orang, 425 jamaah calon Haji, 1 orang TPHD  yaitu Ustad Dr.Jhoni Musa.LC dan  terbagi dua kloter yaitu kloter 22 dan 23.
Calon Jamaah Haji kloter pertama dari Kabupaten Merangin yang diberangkatkan pada hari ini Sabtu (19/8) ke Tanah Suci melalui Embarkasi Haji Antara (EHA) Provinsi Jambi.” Ujar pak Marwan.


Selanjutnya sebanyak 324 calon jamaah Haji gelombang kedua yang tergabung pada kloter 23  akan kita lepas atau berangkatkan besok pagi Minggu (20/8) dengan 9 (sembilan) Bus ke Kota Jambi, Sementara itu untuk 2 orang calon jamaah Haji akan diberangkatkan pada hari senin (21/8) bergabung dengan kloter 26 bersama calon jemaah  haji lainnya.” Ungkap Pak Marwan.


Alhamdullilah hari ini kita lepas keberangkatan calon Jamaah Haji kloter pertama dari Kabupaten Merangin ke Kota Jambi, untuk dokumen seperti Pasport, Visa haji sudah selesai semua.
Semoga calon jamaah haji Kabupaten Merangin bisa menjaga kesehatan, mental dan fisik dalam menunaikan ibadah Haji  ditanah suci dan sekembalinya menjadi Haji yang Mabrur,” harapnya. (SRn Peri)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Advertisements
Advertisements

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

/* */