DESA MEMBANGUN

Arisan Keluarga Demi Terjalin Hubungan Yang Harmonis dan Solid Antar Perangkat Desa Siliwangi

511
×

Arisan Keluarga Demi Terjalin Hubungan Yang Harmonis dan Solid Antar Perangkat Desa Siliwangi

Sebarkan artikel ini
Page Visited: 440
0 0
Read Time:46 Second

SAROLANGUN-Suararakyatnews.com,

Kebersamaan itu indah itulah makna hakiki yang sebenarnya. Rasa kekeluargaan antar perangkat desa yang kental kian terasa dibawah kepemimpinan Ujang Farel sebagai Kepala Desa Siliwangi Kecamatan Singkut, Jumat, 08 Desember 2023.

Menurut Ujang, kebersamaan itu patut kita lakukan terutama menjalin tali silaturahmi antar perangkat desa dan masyarakat pada umumnya.

“Saya harapkan semoga kegiatan ini dapat terus berjalan dengan baik dan lancar. Intinya arisan keluarga ini dapat membawa kebaikan diantara kita” harapnya

Dalam kata sambutannya Ujang Farel juga tak lupa memberi pesan pada perangkatnya, untuk terus semangat bekerja terutama dari segi pelayanan pada semua warga yang datang berkepentingan kekantor desa.

“Saya bertekad memajukan desa kita yang sama-sama kita cintai ini. Untuk itu mari kita bekerjasama dengan solid dan kompak, agar semua yang kita dambakan terwujud, menuju Desa Siliwangi yang maju, makmur dan sejahtera, kami tentu perku dukungan dari semua pihak, baik dari pihak pemerintah dan warga Desa Siliwangi pada umumnya” pungkasnya (Chairul)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Advertisements
Advertisements

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

/* */