space
POLITIK

Bawaslu Kabupaten Merangin Sosialisasi Anti Politik Uang dan Sara Pada Pilgub Jambi Tahun 2020

19
×

Bawaslu Kabupaten Merangin Sosialisasi Anti Politik Uang dan Sara Pada Pilgub Jambi Tahun 2020

Sebarkan artikel ini
Page Visited: 392
0 0
Read Time:48 Second

MERANGIN-Suararakyatnews.com,

Badan Pengawas Pemilu (BAWASLU) Kabupaten Merangin Provinsi Jambi, meluncurkan sosialisasi Anti Politik Uang dan Politisasi SARA untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi tahun 2020.

Kegiatan yang dihadiri puluhan pengurus Organisasi Kepemudaan, Mahasiswa, serta Organisasi profesi lainnya yang ada di Kabupaten Merangin berlangsung di Hotel Royal Bangko pada Sabtu (23/11/2020).

Deklarasi yang ditandai dengan penandatanganan pada Spanduk tersebut, dilakukan oleh seluruh pimpinan Bawaslu Kabupaten Merangin dan diikuti oleh seluruh pengurus dan peserta dari berbagai organisasi dan paguyuban.

Seusai acara Ketua Bawaslu Kabupaten Merangin Alber Trisman kepada awak media mengatakan, “Deklarasi ini bertujuan untuk membentuk komitmen bersama guna menolak praktik uang dan di Merangin dalam menghadapi Pilgub Jambi tahun 2020 mendatang.

“Deklarasi ini guna membentuk komitmen bersama menolak praktik politik uang dan politisasi SARA di Merangin,” ujar Alber Trisman.

Selain itu, “Kita berharap selesai mengikuti kegiatan ini terdapat peningkatan partisipasi masyarakat dalam mencegah politik uang dan masyarakat berani melaporkan jika ada temuan kepada Bawaslu Merangin.” sebut Alber. (PERI)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Advertisements
Advertisements

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

/* */